Nih yang suka dapat masalah di BBM Andro,,
Cekidot!
Anda juga bisa mencoba untuk menghubungi call center Operator yang Anda gunakan dan biasanya disuruh untuk menyebutkan versi OS, merk dan tipe handphone.
Perhatian : jangan lakukan broadcast dengan tujuan agar DP bisa muncul semua, karena melakukan BC justru akan menambah banyak beban pada koneksi Anda.
Untuk pada perangkat seperti iPhone maupun Blackberry caranya tidak bisa beda jauh seperti pada Android, intinya hapus cache, intal ulang atau update versi terbaru. Dan jika cara-cara tersebut masih juga belum bisa, kemungkinan terbesar bisa disebabkan karena adanya gangguan server BBM dan OS Android Anda tidak support dengan versi BBM terbaru.
Cekidot!
Blackberry Messenger atau yang lebih akrab disebut dengan singkatan BBM,
merupakan aplikasi chating yang paling banyak digemari baik itu pada
perangkat Blackberry sendiri maupun pada Android dan iPhone. Di
Indonesia sendiri media chating BBM mulai tenar ketika produsen
Blackberry memperkenalkanya melalui produk smartphone-nya dan menjadi
aplikasi chating yang paling banyak digunakan ketika aplikasi BBM dapat
di instal melalui perangkat Android dan iPhone.
Alasan aplikasi BBM banyak digemari tak lain karena memiliki fitur-fitur yang cukup sempurna. Namun dibalik kesuksesan-nya tersebut, kendala-kendala menggunakan aplikasi BBM juga mulai banyak bermunculan seperti; lambat, gambar profil bbm tidak muncul dan berbagai kendala lainnya.
Jika ditelusuri secara detail, kendala pada aplikasi BBM terjadi karena tiga faktor; faktor jaringan, faktor perangkat dan faktor server BBM sendiri. Dan untuk mengatasi permasalah DP (Display Picture) BBM yang tidak muncul, berikut tips dan caranya:
Memperbaiki DP BBM tidak Muncul Di Android
Jaringan Internet - Permasalahan gambar profil BBM tidak muncul bisa disebabkan karena jaringan internet pada Android Anda tidak stabil jadi sebelum melakukan tindakan lain, sebaiknya periksa koneksi Android Anda terlebih dahulu.
Hapus Cache, Data atau Instal Ulang - Jika memang koneksi internet Anda stabil, bisa Anda gunakan cara kedua dengan melakukan:
Alasan aplikasi BBM banyak digemari tak lain karena memiliki fitur-fitur yang cukup sempurna. Namun dibalik kesuksesan-nya tersebut, kendala-kendala menggunakan aplikasi BBM juga mulai banyak bermunculan seperti; lambat, gambar profil bbm tidak muncul dan berbagai kendala lainnya.
Jika ditelusuri secara detail, kendala pada aplikasi BBM terjadi karena tiga faktor; faktor jaringan, faktor perangkat dan faktor server BBM sendiri. Dan untuk mengatasi permasalah DP (Display Picture) BBM yang tidak muncul, berikut tips dan caranya:
Memperbaiki DP BBM tidak Muncul Di Android
Jaringan Internet - Permasalahan gambar profil BBM tidak muncul bisa disebabkan karena jaringan internet pada Android Anda tidak stabil jadi sebelum melakukan tindakan lain, sebaiknya periksa koneksi Android Anda terlebih dahulu.
Hapus Cache, Data atau Instal Ulang - Jika memang koneksi internet Anda stabil, bisa Anda gunakan cara kedua dengan melakukan:
- Berhenti paksa dan restat :Pengaturan > aplikasi > pilih BBM > berhenti paksa - setelah itu coba buka lagi aplikasi BBM, jika gambar DP masih tidak muncul coba restat HP Anda. Jika masih tidak bisa coba lakukan cara di bawah ini:
- Hapus cache : Pengaturan > aplikasi > pilih BBM > hapus cache - setelah melakukan penghapusan cache silahkan coba buka lagi BBM.
- Hapus data : Pengaturan > aplikasi> pilih BBM > hapus data - penghapusan data ini dilakukan jika cara hapus cache tidak berhasil. Perlu diketahui, jika proses ini dilakukan, ketika membuka lagi aplikasi BBM Anda perlu melakukan login menggunakan ID BBM terlebih dahulu, hal itu disebabkan karena semua data BBM pada perangkat akan dihilangkan.
- Instal ulang : Pengaturan/ aplikasi kemudian pilih BBM dan klik Uninstall kemudian Install ulang - cara ini dilakukan apabila kedua cara di atas masih belum berhasil.
- Update versi terbaru : jika beberapa cara di atas masih tidak berhasil, bisa Anda coba untuk melakukan update versi BBM terbaru pada Market Android. Namun perlu diketahui versi BBM terbaru bisa berjalan lancar pada Android KitKat, pada versi di bawah itu masih banyak terjadi gangguan seperti DP tidak muncul.
Anda juga bisa mencoba untuk menghubungi call center Operator yang Anda gunakan dan biasanya disuruh untuk menyebutkan versi OS, merk dan tipe handphone.
Perhatian : jangan lakukan broadcast dengan tujuan agar DP bisa muncul semua, karena melakukan BC justru akan menambah banyak beban pada koneksi Anda.
Untuk pada perangkat seperti iPhone maupun Blackberry caranya tidak bisa beda jauh seperti pada Android, intinya hapus cache, intal ulang atau update versi terbaru. Dan jika cara-cara tersebut masih juga belum bisa, kemungkinan terbesar bisa disebabkan karena adanya gangguan server BBM dan OS Android Anda tidak support dengan versi BBM terbaru.
SOLUSI BBM NOT FOUND CONNECTION
Dari pengalaman saya serta beberapa refrensi dari internet, ada beberapa
point berikut ini yang dapat menimbulkan "Not Connection Found" di
BBM Android.
1. Jaringan seluler yang padat
2. Jaringan yang tidak stabil
3. Port dan Proxy belum dikosongkan.
Dari 3 point diatas, maka ada beberapa tips sederhana ini yang dapat
anda coba, tips ini juga dapat mengatasi masalah kirim pesan yang pending di
bbm android.
1. Kosongkan Port & Proxy
Untuk mengosongkan port dan proxy, masuk ke Pengaturan >> Jaringan
Seluler >> Access Point Names (Nama Titik Akses ) / APN >> Pilih
Operator yang anda gunakan (jangan yg MMS) >> sentuh proxy kemudian
hapus, lakukan hal yang sama pada bagian port.
2. Gunakan Jaringan Wi-Fi Untuk Mendaftar BBM
Biasanya masalah Not Connection Found di BBM Android hanya terjadi
ketika baru pertama kali mendaftar (baru install aplikasi). Nah, jika anda
mengalami masalah ini, maka anda dapat mencoba untuk mendaftar menggunakan
jaringan wi-fi. Alasannya, jarang terjadi masalah ketika menggunakan bbm jika terhubung di
jaringan wi-fi, mungkin karena jaringan wi-fi lebih stabil.
Hal-hal lain yang perlu anda perhatikan juga adalah misalnya apakah
jaringan operator yang anda gunakan sedang gangguan atau sedang ada masalah,
tentunya hal tersebut dapat mengganggu kita dalam menggunakan internet.